Minggu, 01 April 2012

Cara Perawatan Printer System Infus



Cara Perawatan Dan Penanganan Printer System Infus


System infuse merupakan sebuah solusi untuk masalah pada printer. Dengan system infuse ini, anda bisa mendapatkan banyak keuntungan. Terra Computer System Kediri (www.terrakediri.com) adalah salah satu toko computer yang siap melayani pembelian, pemasangan, servis dan pemberi solusi permasalahan printer anda. Di support oleh “ Surya Ink “, tinta printer yang memberikan garansi servis lifetime (selamanya) untuk system infuse di printer anda. Keuntungan pemakaian system infuse yang pemasangannya di Terra Computer ini antara lain :


  • Garansi Servis infuse lifetime (selamanya) khusus untuk pembelian paketan  printer plus infuse menggunakan tinta Surya ink.
  • Dengan anggapan 100ml tinta untuk mencetak ± 500 lembar F4/Folio, nilai biaya cetak anda dengan menggunakan system infuse ini adalah Rp. 7,5  untuk cetak satu lembar teks dan Rp. 125,- untuk satu lembar gambar full colour.
  • System infuse dengan tinta Surya Ink memberikan garansi servis infus lifetime sebagai jaminan tinta yang mengandung formula berteknologi Korea ini tidak merusak printer anda, menyebabkan buntu atau pun macet.
  • Pengisian tinta system infuse lebih mudah (tinggal tuang) dibandingkan dengan isi ulang menggunakan  suntik yang beresiko catridge rusak.
  • Harga isi ulang tinta infuse jauh lebih murah dibandingkan jika anda harus membeli catridge original printer.
  • Dengan system infuse ini, tinta yang tersisa bisa dilihat langsung dari tabung infusnya, jadi tidak akan telat saat harus isi ulang.




Gunakan Selalu Tinta Surya Ink

 








Berikut ini adalah perawatan printer yang menggunakan system infus.
  • Saat baru anda beli dari toko, printer tidak boleh dibawa dengan posisi miring/tidak datar, dan pastikan tidak guncang saat dibawa di kendaraan.

  •  
    Posisi penempatan printer dengan tabung infusnya adalah sebagai berikut: Untuk semua jenis printer merk CANON, posisi printer harus lebih tinggi (5-10 cm) dari tabung infusnya, sedangkan untuk printer merk EPSON, posisi printer sejajar (satu meja) dengan tabung infusnya.
  • Printer dengan system infus dianjurkan untuk tidak di pindah-pindahkan tempatnya.
  • Saat printer mulai dinyalakan, tutup tabung yang kecil harus dibuka semua,meskipun mungkin anda mencetak hitam saja. Jika telah selesai tutup tersebut boleh tetap tebuka jika tempat printer bersih, tidak banyak debu.
  • Jika hasil cetak tidak maksimal, silahkan melakukan head cleaning tidak lebih dari satu kali. Setelah proses cleaning selesai,biarkan dulu printer ± 10-15 menit dengan posisi nyala,setelah itu baru digunakan lagi
  • Usahakan mencetak secara teratur (setidaknya satu lembar sehari) atau printer dibiarkan nyala meskipun tidak dipakai.
  • Jika tinggi tinta sudah ¼ tabung, lakukan isi ulang. Untuk isi ulang, pastikan sesuai warna yang benar, karena jika terjadi kesalahan, hasil cetak bisa menjadi tak sesuai karena telah tercampur warnanya. Saat pengisian semua tutupnya harus dibuka, dan pengisian melalui lubang yang besar.
  • Pastikan bagaimanapun keadaannya printernya (saat mengangkat, memindah atau membersihkan), tabung infuse tidak boleh diangkat lebih tinggi dari printer (kecuali telah diberi pengaman dan saat diperbaiki karena masuk angin)

Kendala Umum yang terjadi pada printer infus/tanpa infuse beserta penanganannya.

Printer merupakan peranti pencetak dari komputer yang juga punya masa pakai berbeda. Keawetan printer lebih dipengaruhi oleh keteraturan pemakaian dan perawatan yang benar oleh pemakainya. Namun,selain hal tersebut,printer juga mempunyai jenis-jenis trouble yang umum terjadi pada semua printer karena pengaruh software-nya. Berikut ini adalah beberapa kerusakan umum yang sering terjadi pada printer.
Printer Canon
·         Printer baru di beli tapi hasil cetaknya seperti tercampur warnanya.
Penyebabnya : Posisi tabung tinta dengan printer tidak benar, kemungkinan diletakkan sejajar atau infusnya lebih tinggi dari printer.
Solusi :
-          Pastikan posisi printernya benar (lebih tinggi 5-10cm dari infusnya)
-          Lakukan head cleaning satu kali saja,setelah itu biarkan printer diam selama 10-15menit,kemudian printer sudah bisa digunakan lagi dengan normal.

·         Printer tidak mencetak setelah diperintah print
Penyebabnya :
  1. Terlalu banyak perintah cetak yang belum terlaksana oleh printer.
 








Solusi :
-          Batalkan terlebih dulu perintah cetak yang terlalu banyak tersebut, caranya masuk ke Windows Explore/Control Panel/Printer and Faxes/Pilih printer yang digunakan/klik kanan/cancel all document/Yes-OK. Lakukan sampai data perintah untuk printernya 0 (nol).Untuk lebih cepatnya printer dimatikan terlebih dulu
  1. Untuk jenis Pixma iP…….Lampu orange/resume nyala kedip-kedip 3-6 kali kemudian ganti hijau/power 1 kali,kembali orange lagi, begitu seterusnya.
Solusi :
-          Hal semacam itu terjadi karena catridge  running out/tidak terbaca, cara memperbaikinya dengan menekan tombol lampu orange/Resume ditahan ± 15 detik kemudian dilepaskan sampai printer berhenti normal. Apabila printer masih tetap seperti tadi, lakukan hal yang sama sampai 3-4 kali,bila masih belum bisa juga kemungkinannya chip catridge telah rusak.
-          Kemungkinan kedua adalah salah satu catridge minta Replacement. Biasanya muncul peringatan di layar monitor seperti gambar disamping ini, catridge warna apa yang tidak terbaca. Penyelesaiannya dengan membuka bagian atas printer kemudian melepas sebentar catridge yang tidak terbaca lalu dipasang lagi.
-          Kemungkinan yang ketiga adalah printer membaca tinta di dalam catridge habis, biasanya muncul pesan di layer monitor gambar catridge yang di silang ( X ). Penyelesaiannya sama seperti yang pertama yaitu dengan menekan tombol Resume selama ± 15 detik.
-          Mungkin juga kertas empty/habis atau tidak terbaca sensor saat proses mencetak yang mengakibatkan kertas hanya lewat saja tanpa tercetak. Dan akan muncul warning seperti di bawah ini.(gambar kertas habis ) Silahkan mempersiapkan kertas lagi di printer, lalu menekan tombol resume 1x saja.
  1. Printer tidak dalam keadaan siap cetak.
Solusi :
Indikasinya lampu power menyala hijau saja berkedip-kedip. Hal ini biasa terjadi karena penutup 

1 komentar:


  1. DOGI HANDYCRAFT TEKNIK & WASTE MANAGEMENT

    KAMI BELI BARANG BEKAS ANDA DENGAN HARGA KOMPETITIF :

    1. DIBELI JERIGEN PUTIH BEKAS MINYAK GORENG SEGALA MERK 18 KG YANG BOCOR, BOLONG, TIDAK TERPAKAI RP. 4000 / BUAH.

    2. DIBELI BOTOL INFUS BEKAS UTUH YANG SUDAH TIDAK TERPAKAI RP.4500 / KG.

    3. DIBELI MINYAK GORENG BEKAS / JELANTAH SISA WARUNG, RUMAH MAKAN, KAFE, RESTAURANT, HOTEL, CATERING, PABRIK MAKANAN
    SUDAH DISARING + BERSIH DARI SISA GORENGAN + MURNI TIDAK DICAMPUR
    HARGA RP. 65000 / 1 JERIGEN FULL 18 KG.

    4. DIBELI AKI MOTOR, MOBIL, GENSET, UPS, FORKLIFT, TOWER BTS , HARGA 11000 PER 1 KG..
    KAMI BELI AKI KAPAL LAUT , AKI JETSKI , AKI LAMPU EMERGENCY , AKI PERALATAN MARINE DALAM KEADAAN MATI, RUSAK, SOAK ( SEMUA AKI DIANTAR & DIBAYAR TUNAI DI TEMPAT SAYA )....

    5. DIBELI KULIT KABEL PVC / PE GILA , JUMLAH SEBANYAK -BANYAKNYA , BARANG DIKIRIM KE TEMPAT SAYA ..( PANJANG KULIT KABEL DITERIMA PER 100cm )

    6. DIBELI PULUHAN / RATUSAN / RIBUAN PERALATAN EX KANTOR, PABRIK, HOTEL, DLL YG MATI / RUSAK BERUPA: HANDPHONE, PABX, KOMPUTER SET, MONITOR, SCANNER, PRINTER, PROJECTOR , UPS, AC BEKAS, SERVER, LAPTOP, RAK SERVER , GENSET, KURSI ( KHUSUS JABODETABEK & TANGERANG SELATAN )

    7. DIBELI : TEMBAGA LIDI DALAM BENTUK KABEL / SUDAH DIKUPAS
    (TIDAK MELAYANI TRANSAKSI DENGAN CARA DP / BLOCKFUND. PEMBAYARAN HANYA DILAKUKAN SECARA " CASH " TIMBANG-BAYAR )

    8. DIBELI BARANG EX DISTRIBUTOR MATERIAL / TOKO BAHAN BANGUNAN ..

    9. DIBELI SEGALA MACAM BARANG YG SUDAH TIDAK BISA DIJUAL LAGI OLEH PERUSAHAAN ANDA DALAM KEADAAN APAPUN BERUPA : ELEKTRONIK , MAINAN , AKSESORIS MOTOR - MOBIL , PRODUK RT , ATK , BAN DALAM / BAN LUAR KENDARAAN , KOSMETIK , BATREE , KONDOM HP , SARUNG DOMPET HP , ALAT2 LISTRIK , SANDAL , SEPATU , MAKANAN , SOFFEL , AUTAN , SABUN CUCI , SAOS , PEWANGI PAKAIAN , SARUNG , DLL ( SAMPEL HARUS BERIKAN KEPADA SAYA )..

    10. DIBELI TUTUP BOTOL BEKAS AQUA / TUTUP BOTOL PLASTIK MINUMAN SEGALA MEREK HARGA 3500/KG...

    11. DIBELI TUTUP BOTOL BEKAS AQUA GALON HARGA 5500/KG...

    12. DIBELI PIRINGAN CD / DVD / DVD-RW BEKAS MUSIK,GAME,FILM, SOFTWARE DLL HARGA 4000/KG...

    13. DIBELI AC 5 PK KEATAS SATUAN / BORONGAN KONDISI HIDUP-MATI-RUSAK BEKAS RUKO,GEDUNG,KANTOR,MALL,PABRIK DLL...

    - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - -- - - -

    KAMI MENJUAL :

    1. KAYU GAHARU PAPUA / MERAUKE KELAS AB , KEMEDANGAN , ANTIK , DEKOR , DLL .. ( PEMBELI DATANG LANGSUNG KETEMPAT SAYA DI JAKARTA )

    2. JUAL BATU BATA MERAH : UKURAN BANCI 4 X 8 X 18CM & UKURAN JUMBO 5 X 10 X 20CM ..PEMBELIAN MINIMAL 10.000 BUAH

    3. MENJUAL : CAIRAN PENCUCI PIRING , PEMBERSIH LANTAI AROMA BUNGA , PEMBERSIH KACA , HAND SOAP , KAPORIT , KARBOL LIQUID , SHAMPOO MOBIL , FACTORY CLEANING LIQUID.. ( SAMPEL HARUS BELI , DELIVERY MINIMAL 12 JERIGEN "KHUSUS JATABEK " , DILUAR JATABEK ONGKIR DITANGGUNG PEMBELI )..

    KETERANGAN:
    KAMI TIDAK MELAYANI CALL / SMS / BBM BAGI ANDA YANG CEK HARGA !!!!

    HUBUNGI SEGERA
    089650091317 ( 24 JAM ONLINE )
    WHATS”APP 089650091317
    PIN BB 51964F90
    DHONY & TEAM

    BalasHapus